SEKILAS INFO
  • 2 tahun yang lalu / Penerimaan Peserta Didik Baru
  • 3 tahun yang lalu / Selamat Datang di Website Resmi Pondok Pesantren Fadhlul Fadhlan
WAKTU :

Mengenang 76 Tahun

Warga Nahdlatul Ulama (NU) atau nahdliyin semestinya tidak lupa momentum pada tanggal 7 Ramadlan merupakan hari berduka bahkan duka mendalam pada tahun 1366 H silam. Sebab, tepat tanggal 7 Ramadlan tahun tersebut, Rais Akbar NU Hadratussyaikh K.H. M. Hasyim Asy’ari yang kemudian disebut Mbah Hasyim wafat.
Kini, tidak terasa 76 tahun sudah peristiwa kewafatan sang kyai yang demikian dihormati ini.
Semoga kita semua diakui menjadi santri2 beliau dan mendapat berkah ilmu bekal hidup didunia dan akhirat Allahumma amin.

Lainnya