SEKILAS INFO
  • 3 tahun yang lalu / Penerimaan Peserta Didik Baru
  • 3 tahun yang lalu / Selamat Datang di Website Resmi Pondok Pesantren Fadhlul Fadhlan
WAKTU :

Harlah ke-6 Pondok Pesantren Fadhlul Fadhlan Semarang Dan Haul ke-5 Syaekhona KH Maimoen Zubair, Ribuan Santri Dan Jamaah Lantunkan Maulid & Sholawat*

Pondok Pesantren Fadhlul Fadhlan (PPFF), Pesantren Bilingual Berbasis Karakter Salaf Semarang, merupakan pondok pesantren yang dibuka resmi pada akhir tahun 2018 oleh Gus Taj Yasin Maimoen, saat awal menjadi Wakil Gubernur Jateng. Pondok pesantren yang didirikan dan diasuh oleh DR. KH. Fadlolan Musyaffa’, Lc., MA. dan Ibu Nyai Hj. Fenty Hidayah, S. Pd. I. ini, memiliki tiga program unggulan, yakni penguasaan Bilingual Bahasa Arab dan Inggris, pendalaman Kitab Kuning dan program tahfidz 6 bulan 30 juz yang berhasil mencetak generasi unggul.

Lainnya